News Analisa - Selasa, 6 April 2021

Siswa Aceh Jaya Lulus Seleksi SNMPTN Tahun 2021 Mencapai 70 Orang

Siswa Aceh Jaya Lulus Seleksi SNMPTN  Tahun 2021 Mencapai 70 Orang
Gambar Ilutrasi SNMPTN  
Penulis
|
Editor

Aceh Jaya – Sebanyak 70 siswa-siswi dari Kabupaten Aceh Jaya, berhasil lulus seleksi nasional masuk perguruan tinggi (SNMPTN) tahun 2021.

Kepala cabang Dinas (Kacabdin) Pendidikan Aceh Jaya Rahadian yang dihubungi mengatakan, jika jumlah siswa siswi yang mengikuti seleksi tersebut sekitar 117 orang, sebagai dikutip dari serambinews, pada Selasa, (6/6/20210).

Rahadian Kepala cabang Dinas  juga, menambahkan, jika ada sekitar 3/4 siswa-siswi yang baru saja menyelesaikan ujian akhir sekolah yang lulus SNMPTN.

Baca Juga:  Pemerintah Yakin Ibadah Idul Adha dan Prosesi Kurban di Aceh Berlangsung dengan Prokes yang Ketat

Dari total tersebut, siswa-siswi dari SMA Negeri Teunom yang paling banyak lulus pada SNMPTN tahun 2021.

“Yang banyak itu dari SMA Teunom, hanya saja tidak sampai setengah dari jumlah itu, hanya saja mereka paling banyak diantara yang lain,” ungkapnya.

Selain itu, para siswa yang lulus SNMPTN tidak hanya lulus di PTN Aceh saja. Namun, ada juga siswa yang berhasil lulus di salah satu PTN yang ada di ibu kota Indonesia.

Baca Juga:  Dyah Erti Idawati Wacanakan Buka Showroom Dekranasda di Plaza Aceh

“Alhamdulillah siswa-siswi kita di Aceh Jaya ini cerdas-cerdasnya orangnya,” tutupnya, (Red).

Sumber: Serambinews

Bagikan:

Tinggalkan Komentar

Berita Terkini

Ombudsman Pantau Pelayanan Haji 2023

Ombudsman Pantau Pelayanan Haji 2023

Berita   Daerah   Headline   Nasional   News   Travel   Wisata
Sosialisasi Kebencanaan, Kadisbudpar Aceh Harap Siswa “Smart People”

Sosialisasi Kebencanaan, Kadisbudpar Aceh Harap Siswa “Smart People”

Berita   Daerah   Headline   Nasional   News   Pendidikan   Travel   Trend   Wisata
Perancang Perundang-undangan di Aceh Diminta Tingkatkan Kapasitas

Perancang Perundang-undangan di Aceh Diminta Tingkatkan Kapasitas

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Politik   Trend
Pemerintah Aceh Dorong Metamorfosa UMKM Menjadi Wirausaha Tangguh

Pemerintah Aceh Dorong Metamorfosa UMKM Menjadi Wirausaha Tangguh

Berita   Daerah   Headline   Nasional   News   Travel   Trend   Wisata
Irjen Kemenag RI Pantau Pelayanan Jemaah Haji Aceh

Irjen Kemenag RI Pantau Pelayanan Jemaah Haji Aceh

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Travel   Trend   Wisata
Jemaah Haji Aceh Kloter Pertama Diberangkatkan ke Arab Saudi

Jemaah Haji Aceh Kloter Pertama Diberangkatkan ke Arab Saudi

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Travel   Trend   Wisata
Pencegahan Kekerasan Terhadap Perempuan, Anak dan TPPO

Pencegahan Kekerasan Terhadap Perempuan, Anak dan TPPO

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Trend
Plt Asisten II Sekda Aceh Buka RAD-PG Bappenas

Plt Asisten II Sekda Aceh Buka RAD-PG Bappenas

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Trend
Kadis Syariat Islam Peusijuk Calon Jamaah di Mushalla As-Salam

Kadis Syariat Islam Peusijuk Calon Jamaah di Mushalla As-Salam

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Trend   Wisata
Universitas Syiah Kuala Kerjasama Kementerian Koperasi UKM Kembangkan Kewirausahaan dan Bisnis

Universitas Syiah Kuala Kerjasama Kementerian Koperasi UKM Kembangkan Kewirausahaan dan Bisnis

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Tekno   Travel   Trend