News Analisa - Kamis, 4 Mei 2023

Aceh Batal Gelar Porwanas XIV 2024, Pemerintah Putuskan Sumbar Tuan Rumah

Aceh Batal Gelar Porwanas XIV 2024, Pemerintah Putuskan Sumbar Tuan Rumah
Pemerintah membatalkan Provinsi Aceh sebagai tuan rumah Porwanas XIV 2024  
Penulis
|
Editor

Banda Aceh, News Analisa – Sumatera Barat ditetapkan menjadi tuan rumah pelaksana Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV/2024, sekaligus membatalkan Aceh sebagai tuan rumah, Rabu (3/5/2023).

Hal itu disampaikan Gubernur ketika menerima pengurus PWI dan Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) Sumbar di kediamannya Jalan Sudirman No. 51 Padang.

Berdasarkan SK.PWI Pusat No.465/PLP/PP- PWI/2023 yang dikeluarkan tanggal 17 April 2023 diputuskan bahwa Sumatera Barat ditetapkan sebagai tuan rumah Porwanas XIV tahun 2024.

Baca Juga:  Polsek Terangun Temukan 1 Ha Ladang Ganja dan Tangkap Pemiliknya

Gubernur Sumbar segera memerintahkan jajarannya yang terkait dengan ini untuk melakukan koordinasi dalam rangka mempersiapkan event yang diikuti wartawan seluruh Indonesia yang tergabung dalam PWI.

Sebelumnya Sumbar sudah pernah sukses menyelenggarakan event akbar ini pada 1988. Sumbar dinyatakan sukses menggelar event besar itu. Kebetulan yang menjadi ketua SIWO waktu itu, Ardi Syarif, wartawan olahraga asal Sumbar.

Pelaksanaan Porwanas akan segera dikoordinasikan dengan top-top organisasi olahraga Sumatera Barat. Sekaligus akan ditetapkan venuenya, tempat cabang olahraga dipertandingkan.

Baca Juga:  Mahkamah Agung India Perintahkan Pembebasan Jurnalis Muslim Muhammad Zubair

Sumbar dinilai cukup memadai menggelar event olahraga nasional. Di daerah ini tersedia berbagai fasilitas olahraga seperti sepakbola, futsal, tenis meja, tenis lapangan, badminton, atletik, bridge, biliard, catur dan E Sport. Selain ada lomba foto dan lain sebagainya.***


 

Bagikan:

Tinggalkan Komentar

Berita Terkini

Ombudsman Pantau Pelayanan Haji 2023

Ombudsman Pantau Pelayanan Haji 2023

Berita   Daerah   Headline   Nasional   News   Travel   Wisata
Sosialisasi Kebencanaan, Kadisbudpar Aceh Harap Siswa “Smart People”

Sosialisasi Kebencanaan, Kadisbudpar Aceh Harap Siswa “Smart People”

Berita   Daerah   Headline   Nasional   News   Pendidikan   Travel   Trend   Wisata
Perancang Perundang-undangan di Aceh Diminta Tingkatkan Kapasitas

Perancang Perundang-undangan di Aceh Diminta Tingkatkan Kapasitas

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Politik   Trend
Pemerintah Aceh Dorong Metamorfosa UMKM Menjadi Wirausaha Tangguh

Pemerintah Aceh Dorong Metamorfosa UMKM Menjadi Wirausaha Tangguh

Berita   Daerah   Headline   Nasional   News   Travel   Trend   Wisata
Irjen Kemenag RI Pantau Pelayanan Jemaah Haji Aceh

Irjen Kemenag RI Pantau Pelayanan Jemaah Haji Aceh

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Travel   Trend   Wisata
Jemaah Haji Aceh Kloter Pertama Diberangkatkan ke Arab Saudi

Jemaah Haji Aceh Kloter Pertama Diberangkatkan ke Arab Saudi

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Travel   Trend   Wisata
Pencegahan Kekerasan Terhadap Perempuan, Anak dan TPPO

Pencegahan Kekerasan Terhadap Perempuan, Anak dan TPPO

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Trend
Plt Asisten II Sekda Aceh Buka RAD-PG Bappenas

Plt Asisten II Sekda Aceh Buka RAD-PG Bappenas

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Trend
Kadis Syariat Islam Peusijuk Calon Jamaah di Mushalla As-Salam

Kadis Syariat Islam Peusijuk Calon Jamaah di Mushalla As-Salam

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Trend   Wisata
Universitas Syiah Kuala Kerjasama Kementerian Koperasi UKM Kembangkan Kewirausahaan dan Bisnis

Universitas Syiah Kuala Kerjasama Kementerian Koperasi UKM Kembangkan Kewirausahaan dan Bisnis

Berita   Daerah   Headline   Lifestyle   Nasional   News   Tekno   Travel   Trend